Tema Hari Kusta Sedunia 2023 yakni Act Now, End Leprosy. Artinya, Bertindaklah Sekarang, Akhiri Kusta.

Tema tersebut mengusung tiga pesan utama. Yang pertama yakni elimination is possible (kemungkinan penghentian). Artinya, penularan kusta bisa dihentikan dan penyakitnya bisa dikalahkan.

Yang kedua yakni act now (bertindak sekarang). Butuh kekuatan dan komitmen untuk mengakhiri kusta. Prioritaskan eliminasi kusta.

Yang terakhir reach the unreached (jangkau yang belum terjangkau). Kusta dapat dicegah dan diobati. Tidak perlu lagi menderita karena kusta.

Kusta atau Lepra merupakan penyakit infeksi yang disebabkan oleh bakteri Mycobacterium Leprae, yang menyerang pada area kulit, tepi saraf maupun jaringan tubuh lainnya (Abdillah, 2016).

Apa saja jenis-jenis penyakit kusta?

Menurut WHO tipe kusta ada dua yakni

Tipe Paubasiler (PB) dan tipe Multibasiler (MB)

Apa Gejala Penyakit KUSTA?

Bagaiamana cara mencegah penyakit kusta?

1.Menjaga daya tahan tubuh

2.Perhatikan ventilasi lingkungan sekitar

3.Hindari berpergian ke daerah endemik kusta

4.Jika ada keluarga yang mengalami kusta, ingatkan untuk mengonsumsi obat hingga sembuh

5.Pakai masker dan jaga kebersihan

KOMPLIKASI PENYAKIT KUSTA

¢Kelumpuhan tangan dan kaki akibat kerusakan saraf.

¢Perubahan bentuk wajah. Contohnya benjolan dan pembengkakan permanen.

¢Radang iris mata yang dapat memicu glaukoma.
yang berujung pada kebutaan.

¢Disfungsi ereksi dan infertilitas khususnya bagi pria.

By admin